Meningkatkan Hasil dan Aktivitas Belajar Berbicara Bahasa Inggris Siswa Smp Pada Pokok Bahasan Offering And Asking For Something Melalui Model Bermain Peran
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil dan aktifitas belajar berbicara bahasa inggris pada pokok bahasan offering and asking for something melalui model bermain peran. Hasil analisis data yang diperoleh setelah dilakukan tindakan melalui penerapan model bermain peran di kelas IX F SMP Negeri 2 labuan hasil belajar bahasa Inggris siswa menunjukn peningkatan sebesar 20% dari pra siklus ke siklus I dan 17,5% dari siklus I ke siklus II. Aktivitas belajar siswa juga mengalami peningkatan sebesar 20% dari prasiklus ke siklus I dan 10% dari siklus I ke siklus II setelah diberikan model pembelajaran bermain peran.
References
Arsyad, M. (2001). Penelitian Berbicara. Jakarta: Universitas Terbuka.
Burns, R. (2000). Introduction to Research Method. Melbourne: Longman Australia.
Brown, H. D. (2001). Teaching by Principles: An Interactive Approach to Language Pedagogy. New Jersey: Englewood Cliffs.
Hadley, O. A. (2001). Teaching Language in Context. Boston Massachusetts: Heinle & Heinle Publishers.
Joyce, B., & Weil, M. (2002). Models of Teaching. Allyn and Bacon: United States of America.
Larsen, D. F. (2001). Language Teaching Methods. Teacher’s Handbook for the Video Series. Washington DC: United States Information Agency.
Richards, J. S., & Rodgers, T. S. (2001). Approaches and Methods in Language Teaching. New York: Cambridge University Press.
Sudjana, N. (2003). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Algesindo.
Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tarigan, D. (2003). Pengajaran Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Trianto. (2007). Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Kontstruktivistik: Konsep, Landasan Teoritis-Praktis dan Implementasinya. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Uno, B. H. (2007). Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara.
Wardani, I. G. A. K., & Wihardi, K. (2008). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.
Wena, M. (2009). Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer: Suatu Tinjauan Konseptual Operasional. Jakarta: Bumi Aksara.
Copyright (c) 2016 Dudung Mulyadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.